Ahmadiyah: Toleransi hal Fundamental Menciptakan Masyarakat Damai

Imam Masjid London menjelaskan bahwa merupakan keyakinan dari komunitas kami bahwa toleransi, saling menghormati dan cinta untuk kemanusiaan adalah hal fundamental untuk menciptakan masyarakat yang damai.

File foto: Rashid Imam Masjid London.
Perwakilan dari berbagai divisi budaya Peterborough berkumpul bersama dalam konferensi perdamaian. Sebuah konferensi yang dislenggarakan oleh Jamaah Ahmadiyah yang mengambil tempat di Ibrahimi Buffet Restaurant, Dogsthorpe.

Tokoh tamu yang hadir adalah Walikota Peterborough, Cllr Keith Sharp dan walikota Merchant Doris, anggota dari polisi kota dan anngota tim hubungan antar iman.

Pengenalan gerakan ahmadiyah dalam Islam diberikan melalui video dokumenter singkat.pesan utamanya adalah cinta untuk semua dan kebencian tidak untuk siapapun.

Imam Masjid London, Ataul Mujeen Rashid mnyampaikan pidato pada pentingnya toleransi untuk masyarakat yang multi-iman dengan menggabungkan ajaran islam dasn sabda-sabda Rasulullah saw.

Imam Masjid London menjelaskan bahwa merupakan keyakinan dari komunitas kami bahwa toleransi, saling menghormati dan cinta untuk kemanusiaan adalah hal fundamental untuk menciptakan masyarakat yang damai.

Acara ini diakhiri dengan acara sesi tanya jawab. Dan berharap acara serupa akan berlangsung tahun depan.

Sumber:  http://www.peterboroughtoday.co.uk/community/meal_for_peace_1_2581732

Post a Comment

0 Comments